Saturday 13 June 2015

Cara Mengendalikan Pemutar Musik Android Tanpa Disentuh

Cara Mengendalikan Pemutar Musik Android Tanpa Disentuh


Mengendalikan pemutar musik Android tanpa disentuh adalah hal yang cukup menarik. Jika kamu bisa mengendalikannya tanpa menyentuh, pasti akan mempermudah kamu mendengarkan dan melakukan play/pause,next, dan previous pada lagu yang kamu sukai. 
Cara kerja aplikasi ini mirip seperti Air Gesture yang pada Samsung Galaxy S4. Bedanya adalah kamu bisa menggunakannya dengan bantuan sensor yang dimiliki setiap smartphone.Bagaimana cara mengendalikan pemutar musik Android tanpa disentuh? Berikut adalah caranya:

sumbeer : jalantikus.com

0 comments:

Post a Comment