Rahasia Lautan di Bawah Permukaan Titan
Tersingkap, Rahasia Lautan di Bawah Permukaan Titan
Liputan6.com, Pasadena - Lautan bawah permukaan di dalam bulan terbesar planet Saturnus, Titan, ditengarai sama rasa asinnya seperti badan air di bumi, demikian dilaporkan dalam beberapa penelitian. Demikianlah laporan yang dilansir...